PENYERAHAN PIAGAM PERPANJANGAN SEKOLAH ADIWIYATA NASIONAL 2024 OLEH KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP

Kamis, 12 Desember 2024 SMA Negeri 2 Temanggung mendapatkan Piagam Perpanjangan Sekolah Adiwiyata Nasional 2024 oleh Kementerian Lingkungan Hidup secara daring.